Debat Pilkada 2024 Dilakukan Sebanyak Tiga Kali?
-
Simpul Online
-
August 6, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Menjelang Pilkada 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menyusun rencana untuk mengadakan debat bagi pasangan calon (paslon). Komisioner KPU RI, August Mellaz, menyatakan bahwa debat Pilkada akan digelar dalam tiga putaran. Ia menjelaskan bahwa ketentuan pelaksanaan debat ini diatur dalam PKPU, yang mencakup aturan mengenai pelaksanaan debat publik atau debat terbuka antar pasangan calon sebelum pemungutan suara. Baca Juga: PKD …
Continue Reading
Sah! Kemenangan Pilkada DKJ Harus Raih 50 Persen Plus 1
-
Simpul Online
-
March 22, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Badan Legislasi (Baleg) DPR RI bersama pemerintah telah mencapai kesepakatan bahwa gubernur dan wakil gubernur Daerah Khusus Jakarta (DKJ) akan ditetapkan melalui pemilihan langsung dalam Pilkada, di mana calon harus memperoleh suara lebih dari 50 persen atau setidaknya 50 persen plus 1. Hal tersebut diumumkan oleh Ketua Baleg DPR RI, Supratman Andi Agtas, dalam rapat panitia kerja (panja) pembahasan daftar …
Continue Reading
Tok! Gubernur Jakarta Tetap Dipilih Lewat Pilkada
-
Simpul Online
-
March 15, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Dalam pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) DKJ di Badan Legislasi (Baleg) DPR pada Rabu, 13 Maret 2024, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menegaskan bahwa Gubernur Daerah Khusus Jakarta (DKJ) tetap akan dipilih oleh rakyat, bukan melalui penunjukan langsung oleh Presiden. Terkait isu penting ini, Tito menegaskan bahwa Gubernur DKI tidak akan diangkat oleh Presiden. Sejak awal, pemerintah telah konsisten bahwa …
Continue Reading
KPU Merilis Daftar Tahapan Pilkada 2024, Cek di Sini
-
Simpul Online
-
March 12, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Setelah pelaksanaan Pemilu 2024, KPU akan melaksanakan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) untuk memilih kepala dan wakil kepala daerah. Dalam pelaksanaannya, terdapat beberapa tahapan yang diatur dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 2 Tahun 2024 tentang Tahapan dan Jadwal Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Walikota dan Wakil Walikota Tahun 2024. Apa saja Tahapannya? Simak selengkapnya …
Continue Reading
Catat! Daftar Daerah yang Bakal Gelar Pilkada 2024
-
Simpul Online
-
March 1, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Berdasarkan Peraturan KPU (PKPU) Nomor 2 Tahun 2024 tentang Tahapan dan Jadwal Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Walikota dan Wakil Walikota Tahun 2024, KPU akan menggelar pemungutan suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) secara serentak pada 27 November 2024. Pilkada ini akan dilakukan di 37 provinsi, kecuali Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), sebab pengisian jabatan Gubernur dan …
Continue Reading
Serba-serbi Hak Angket DPR yang Perlu Diketahui!
-
Simpul Online
-
February 26, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Dalam sistem demokrasi, lembaga legislatif memiliki peran penting dalam melakukan pengawasan terhadap kebijakan pemerintah. Salah satu instrumen yang digunakan oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Indonesia untuk menjalankan fungsi pengawasan ini adalah hak angket. Hak angket merupakan wewenang DPR untuk melakukan penyelidikan atau pengawasan terhadap kebijakan pemerintah atau pejabat publik. Dengan hak ini, DPR dapat mengumpulkan informasi, meminta klarifikasi, dan mengevaluasi …
Continue Reading
Bagaimana Meningkatkan Kualitas Demokrasi di Indonesia?
-
Simpul Online
-
February 26, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Sebagai negara demokrasi terbesar di dunia, Indonesia telah mengalami perkembangan positif dalam membangun sistem politiknya sejak era reformasi tahun 1998. Meskipun demikian, ada banyak aspek yang dapat diperbaiki untuk meningkatkan kualitas demokrasi. Artikel ini akan membahas beberapa langkah yang dapat diambil untuk meningkatkan kualitas demokrasi di Indonesia. Langkah Meningkatkan Demokrasi di Indonesia Meningkatkan kualitas demokrasi di Indonesia adalah tugas bersama. …
Continue Reading
3 Hal yang Dilarang saat Masa Tenang Pemilu 2024
-
Simpul Online
-
February 15, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Mulai tanggal 11 – 13 Februari, Pemilu 2024 akan memasuki masa tenang. Hal ini dilaksanakan tepat sehari setelah berakhirnya masa kampanye, hingga sehari sebelum pemungutan suara. Pada tahapan ini, seluruh aktivitas kampanye pemilu dihentikan, baik dari peserta pemilu itu sendiri maupun tim kampanye. Menurut Pasal 1 angka 36 UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu, selama masa tenang, terdapat sejumlah …
Continue Reading
Pemilu 2024: Tata Cara Mencoblos di TPS
-
Simpul Online
-
February 9, 2024
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Pemilu 2024 semakin dekat, pada pesta rakyat kali ini masyarakat akan memilih anggota Dewan Perwakilan Rakyat, anggota Dewan Perwakilan Daerah, Presiden dan Wakil Presiden, dan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi dan Kabupaten/Kota. Berdasarkan Pancasila dan UUD RI 1945, pemilu harus dilakukan secara langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil (LUBER dan JURDIL). Lantas, bagaimana tata cara mencoblos di TPS …
Continue Reading
KPPS Pemilu 2024: Definisi, Tugas & Wewenang
-
Simpul Online
-
December 19, 2023
-
Ruang Pemilu
-
0 Comments
Pendaftaran anggota KPPS Pemilu 2024 akan segera dibuka. Pendaftaran ini diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), berdasarkan peraturan yang berlaku dan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan. Sebelum mendaftar, yuk kenali informasi lebih lanjut mengenai KPPS! Apa itu KPPS Pemilu 2024? KPPS (Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara) adalah kelompok yang dibentuk oleh PPS atas nama Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten/Kota yang …
Continue Reading